Sobat wisata dimanapun berada kali ini kami ingin mengajak sobat wisata untuk berkunjung di salah satu pulau mungil yang berada ditengah laut tepatnya di Pulau Burung, Desa Setumuk Kecamatan Pulau Tiga. Kab. Natuna.
Menurut cerita masyarakat setempat Pulau Burung ini banyak terdapat sarang Burung Camar dan burung jenis lainnya. Ketika menjelang malam burung tersebut akan datang/berkumpul berkembang biak disana dan pada saat pagi hari akan pergi untuk mencari makanan.
Recent Comments